MEKANISME LOMBA
|
A. TAUSYIAH ( Kontes Da’i )
1. Ketentuan Lomba· Kontestan diberikan kesempatan untuk menyampaikan materi maksimal 15 menit.
· Materi yang dibawakan bertemakan tentang “Shirah Nabawiyah” atau “Shirah Shahabat”
· Kontestan tidak diperkenankan untuk membawa teks.
· Tidak ada sesi Tanya jawab.
· Kontestan dianjurkan untuk memberikan intisari dari materi yang disampaikan.
· Kontes ini diperuntukkan bagi ikhwan/putra.
2. Kriteria Penilaian Lomba
· Kesesuaian dengan Tema
· Penyampaian ( Retorika )
· Penampilan
· Keterlibatan peserta
· Ketepatan waktu
· Body language
· Penguasaan Materi
B. Qori’ Muda Berbakat
1. Ketentuan Lomba· Ayat yang wajib dibaca adalah Q.S. Al-Imran ayat 81 dan selanjutnya ayat yang dibaca dibebaskan pada peserta.
· Terjemah ayat suci Al-Quran tidak perlu dibacakan.
· Setiap peserta hanya diberikan waktu 10 menit untuk membaca ayat suci Al-Qur’an.
· Peserta adalah mahasiswa umum, laki-laki/perempuan
2. Kriteria Penilaian Lomba
· Penampilan
· Ketepatan waktu
· Lagu bacaan
· Tajwid
C. LOMBA ARTIKEL ISLAMI
1. Ketentuan Lomba· Penyerahan artikel paling lambat tanggal 18 Januari diserahkan ke panitia bisa melalui e-mail ukmi_jni@yahoo.co.id atau dapat langsung ke panitia.
· Peserta lomba wajib membuat 2 artikel islam sesuai tema yang telah di tentukan dan tema umum
· Minimal 700 kata dan mksimal 1500 kata
· Ditulis dalam kertas A4, font book ald style, font size 12 dan line and paragraph spacing 1,5
· Tema lomba artikel islam yang wajib di buat adalah
a. Mencintai Rasulullah Untuk Membangun Semangat Baru dan Ukhuwah Islamiyah
b. Kehadiranmu wahai muhmmad membawa perubahan ummat dunia
KETENTUAN UMUM
|
1. Technical Meeting akan diadakan pada Jum’at, 18 Januari 2013 di Masjid Nurul Iman INSTIPER Yogyakarta pada pukul 08.00 WIB dan wajib dihadiri oleh calon peserta. 2. Peserta diwajibkan memakai pakaian rapi dan sopan menggunakan busana muslim dan bersepatu. 3. Peserta wajib melakukan registrasi maksimal 30 menit sebelum perlombaan dimulai. 4. Menjaga ketertiban dan ketenangan saat lomba berlangsung. 5. Peserta tidak diperbolehkan meninggalkan tempat tanpa seizin panitia. 6. Keputusan juri adalah mutlak. 7. Panitia berhak memberikan sanksi jika terdapat peserta yang tidak mematuhi aturan. 8. Setiap peserta wajib mematuhi ketentuan dan peraturan yang telah ditetapkan oleh Panitia. 9. Hal-hal terkait teknis akan diatur lebih lanjut ketika pelaksanaan lomba. |
HADIAH
|
· Juara I : Piagam + Uang pembinaan · Juara II : Piagam + Uang pembinaan · Juara III : Piagam + Uang pembinaan |
PENDAFTARAN
|
1. Mengisi form pendaftaran yang telah disediakan 2. Menghadiri Techical Meeting untuk melakukan pendaftaran ulang & membicarakan hal teknis lainya. 3. Pendaftaran tanpa di pungut biaya (GRATIS). 4. Apabila ada hal-hal yang kurang jelas dapat menghubungi no di bawah : Adi siswanto 087838856677, Angga Ashari 085879897326, Yusuf 085796745702 |
Yogyakarta, 16 Januari 2013
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Hargai tulisan ini dengan meninggalkan jejak... ^_^